Penarikan Rupiah selama Libur Panjang Hari Raya Maulid Nabi

Updated
October 27, 2020
• Waktu baca < 1 Menit
Gambar Penarikan Rupiah selama Libur Panjang Hari Raya Maulid Nabi
Reading Time: < 1 minute

Hi teman Pintu,

Ada pengumuman nih, sehubungan dengan adanya periode libur panjang memperingati Hari Raya Maulid Nabi Muhammad SAW mulai tanggal 28 Oktober 2020 – 1 November 2020 maka akan ada keterbatasan kegiatan operasional Bank.

Guna menghindari kegagalan saat melakukan transaksi penarikan selama masa libur, maka Pintu ingin menginformasikan bahwa penarikkan Rupiah dapat dilakukan dengan ketentuan berikut:

  • Penarikkan ke BCA, BNI, BRI, CIMB Niaga, Bank Mandiri, Bank Danamon akan tetap beroperasi seperti biasa.
  • Jumlah penarikan lebih dari 50.000.000 / transaksi ke bank lain, selain yang disebutkan di poin 1, akan dilakukan pada Senin, 2 November 2020. Jumlah penarikan kurang dari 50.000.000 / transaksi akan tetap beroperasi seperti biasa.
  • Maksimal penarikan yang dapat dilakukan setiap pengguna adalah 200.000.000 Rupiah per hari. Penarikan melebihi jumlah tersebut, maka akan diproses pada hari berikutnya.

Itu dia informasi perihal penarikan rupiah. Semoga berguna untuk kamu yang ingin melakukan penarikan di masa libur ya!

Bagikan

Artikel Terkait

Artikel Blog Terbaru

Lihat Semua Artikel ->