SushiSwap (SUSHI) Kini Sudah Listing di Pintu

Updated
April 9, 2021
• Waktu baca < 1 Menit
Gambar SushiSwap (SUSHI) Kini Sudah Listing di Pintu
Reading Time: < 1 minute

Hi Teman Pintu,

Dengan gembira kami mengumumkan listing baru SushiSwap (SUSHI) di aplikasi Pintu. SUSHI sudah bisa diperdagangkan mulai Kamis, 8 April 2021. Siapa yang sudah menanti token ini? Yuk baca dulu sekilas deskripsi dari SUSHI.

Deskripsi SushiSwap (SUSHI)

Merupakan protokol keuangan terdesentralisasi (DeFi) yang adalah hard fork dari Uniswap. SushiSwap memungkinkan investor yang menyediakan likuiditas ke pool untuk mendapatkan reward di platform mereka.

Diluncurkan pada tahun 2020, SushiSwap merupakan contoh dari Automated Market Maker (AMM) yang popular di kalangan pengguna cryptocurrency. AMM adalah pertukaran terdesentralisasi yang menggunakan kontrak pintar untuk menciptakan pasar untuk pasangan token tertentu.

SUSHI merupakan ERC-20 token yang mendukung SushiSwap. Pengguna SUSHI dapat berpartisipasi dalam tata kelola dan staking token mereka untuk menerima sebagian dari biaya transaksi SushiSwap.

Kini harga SUSHI diperdagangkan dengan di Rp222.000 dan memiliki kapitalisasi pasar Rp27 triliun (data 09/04/2021). Untuk mengetahui SushiSwap lebih lanjut, kamu bisa klik di sini.

Sudah tidak sabar memiliki aset SUSHI? Yuk download aplikasi Pintu dan mulai investasi crypto kamu sekarang!

Topik
Bagikan

Artikel Terkait

Artikel Blog Terbaru

Lihat Semua Artikel ->