NFT kamu akan tayang di marketplace yang bisa dilihat oleh berbagai calon pembeli di seluruh dunia. Ketika kamu sudah menemukan pembeli yang bersedia membayar dengan harga yang kamu inginkan, maka transaksi jual beli bisa berlangsung dan kamu bisa mendapatkan keuntungan dari penjualan tersebut.
Nah, itu dia 5 cara membuat dan menjual NFT di marketplace. Tentunya tiap marketplace memiliki langkah-langkah yang berbeda satu sama lain. Namun secara umum prinsipnya tidak akan berbeda jauh seperti yang telah dibahas di atas.
Bukan hanya NFT, crypto lain seperti bitcoin pun masih menarik minat para investor institusional di dunia, sebut saja MicroStrategy dan Tesla. Untuk kamu yang tertarik berinvestasi di crypto, download Pintu sekarang! Jual beli bitcoin dan aset crypto lainnya di Pintu bisa mulai dari Rp11.000 saja, lho!
Referensi:
Ollie Leech, How to Create Buy and Sell NFTs. Diakses tanggal: 30-09-21.
Todd Haselton, How to Make, Buy and Sell NFTs. Diakses tanggal: 30-09-21.